Friday, January 13, 2012

membuat rekening BNI

Membuat Rekening Tabungan BNI

1.BNI Taplus
Persyaratan
* KTP (domisili se-kab/kodya dengan cabang BNI tempat membuka rekening), atau dibuktikan dengan surat keterangan domisili/kerja jika tidak sama.
* Setoran awal Rp 500.000 (jabodetabek) atau Rp 250.000 (luar jabodetabek)
* Untuk mendapatkan BNI Card, biaya Rp 10.000,-
* Saldo minimal Rp 150.000,-
* Biaya Pengelolaan Rekening Rp. 9.000 / rekening per bulan
* Biaya administrasi untuk saldo di bawah minimal Rp 2.500,- / rekening per bulan

2.BNI Taplus Utama
Persyaratan
* Memiliki identitas diri KTP/SIM/Kartu Mahasiswa/Pelajar/KIMS/ Pasport.
* Mengisi formulir permohonan dan menyerahkan pas photo bagi yang ingin Kartuplus Utamanya nampak photo.
* Setoran pertama sekaligus sebagai saldo minimal Rp. 1 juta dan setoran selanjutnya minimal Rp. 5.000,-.
* Biaya administrasi pengelolaan rekening Rp. 10.000 per rekening per bulan.
* Biaya administrasi dibawah saldo minimal Rp. 2.500,-- per rekening per bulan.

3.BNI Tapenas
PERSYARATAN
* Warga Negara Indonesia (WNI)
* Usia minimal 17 tahun dan maksimal 55 tahun atau 65 tahun saat jatuh tempo (usia 56 s/d 63 tahun dapat * Memiliki identitas diri (KTP/SIM/Paspor dan Kartu keluarga)
* Menyerahkan photo copy identitas Penerima Manfaat (KTP atau akte kelahiran) dan wali apabila Penerima Manfaat masih dibawah umur (KTP/SIM)
* Mengisi formulir aplikasi TAPENAS
PENYETORAN DANA
* Setoran awal minimal Rp 100.000,-
* Penyetoran dapat berupa: setoran tunai, pemindahbukuan atau kliring.
* Nasabah bebas menetapkan besarnya setoran bulanan, mulai dari Rp 100.000,- sampai dengan Rp 5.000.000,- (kelipatan Rp 50.000,-)
* Nasabah diperkenankan menyetor lebih dari setoran bulanan yang ditetapkan sebelumnya, sehingga jumlah dana terhimpun menjadi lebih besar dari yang direncanakan
* Setoran dilakukan dengan dengan cara mendebet rekening yang ditunjuk (Taplus, Taplus Utama atau Giro Perorangan Rupiah) setiap bulan secara tetap, sehingga nasabah tidak perlu datang setiap bulan untuk menyetor

4.BNI Haji
Persyaratan :

* Memiliki tanda bukti diri (KTP).
(Nasabah dapat membuka tabungan BNI Haji di seluruh cabang/capem BNI yang berada dalam satu propinsi dengan domisili nasabah.)
* Setoran awal minimum Rp. 500.000,-
* Setoran selanjutnya minimum Rp. 5.000,-

5.BNI Dollar
Persyaratan
Dengan mengisi formulir aplikasi pembukaan rekening, dilampiri foto copy KTP atau identitas diri lainnya dan setoran minimal sebesar USD 50, Anda telah menjadi nasabah BNI Dollar dan sekaligus dapat menikmati segala keuntungan dan kemudahannya.

6.BNI Deposito
PERSYARATAN
* Mengisi formulir aplikasi pembukaan rekening.
* Menunjukkan asli bukti identitas diri (KTP/SIM/Paspor) atau Badan Usaha/Hukum (bukti Legalitas) dan menyerahkan foto copy bukti identitas/legalitas dimaksud.
* Melakukan setoran untuk pembukaan rekening (ketentuan jumlah setoran dapat berubah sewaktu-waktu sesuai dengan perkembangan
Mata uang dan Nominal
IDR 8.000.000
USD 1,000
JPY 1.000.000
HKD 500.000
EURO 1,000

7.BNI Giro
Persyaratan
* Mengisi formulir aplikasi dan dokumen lainnya.
* Tidak termasuk dalam Daftar Hitam Bank Indonesia.

Perorangan
* Melampirkan fotokopi identitas diri yang masih berlaku (KTP/SIM/Passport untuk WNI, Passport dan KIMS/KITAS untuk WNA), NPWP dan Surat Referensi.
* Melakukan Setoran Awal/Saldo Minimum :
o IDR Rp 500.000,- / USD 250 / SGD 1,500 / JPY 200,000 / GBP 2,500 / HKD 10,000 / EUR 500.
o Dikenakan biaya administrasi bulanan.

Perusahaan/Badan Usaha

* Melampirkan fotokopi identitas diri pejabat yang berwenang, NPWP, Akte Pendirian/Anggaran Dasar Perusahaan & perubahannya, SIUP, Surat Referensi.
* Melakukan Setoran Awal/Saldo Minimum :
o IDR Rp 1.000.000,- / USD 500 / SGD 2,500 / JPY 200,000 / GBP 2,500 / HKD 10,000 / EUR 1,000.
o Dikenakan biaya administrasi bulanan.
 
PERSYARATAN DAN PANDUAN LAYANAN BIAYA KARTU KREDIT BNI

Ketentuan dan Persyaratan Umum

Dalam mengajukan permohonan Kartu Kredit BNI, terdapat persyaratan atau ketentuan umum sebagai berikut:

1.

Pada saat pengajuan permohonan pertama kali, Anda hanya boleh memilih salah satu jenis Kartu Kredit BNI yaitu Kartu Kredit BNI VISA atau BNI MasterCard.
2.

Apabila Anda telah memiliki salah satu jenis Kartu Kredit BNI, maka Anda dapat mengajukan permohonan untuk jenis Kartu Kredit BNI lainnya 1 (satu) tahun kemudian setelah kepemilikan kartu kredit yang pertama.
3. Persyaratan:
1. Penghasilan
BNI VISA/MasterCard Emas : minimum Rp.60 juta setahun.
BNI VISA/MasterCard Biru : minimum Rp. 25 juta setahun.
2. Usia (BNI VISA / MasterCard Emas & Biru)
Pemegang kartu utama : minimum 21 tahun , maksimum 65 tahun.
Pemegang kartu tambahan: minimum 17 tahun, maksimum 65 tahun.
4.

Dokumen pendukung yang harus dilampirkan beserta formulir isian aplikasi Kartu Kredit BNI adalah :

- Status Pemohon
- Fotokopi KTP/Paspor
- Bukti Penghasilan Asli*
- Fotokopi Akte Pendirian/Siup/TDP
- Surat Ijin Profesi

* Untuk Dokter/Profesional lainnya dapat berupa fotokopi Tabungan/SPT dan
untuk Pengusaha fotokopi Rekening Koran 3 bulan terakhir/SPT.
Bila Anda mendapat batas kredit Rp. 50 juta atau lebih akan diperlukan NPWP.



info lengkapnya kunjungi Link ini

http://www.bnicardcenter.co.id/BNI-Credit-Card/Persyaratan.aspx 
 
BNI Deposito

BNI Deposito merupakan simpanan berjangka yang menjadikan simpanan Anda aman
dengan tingkat suku bunga yang kompetitif.

Nikmati berbagai keuntungan dan kemudahan yang ditawarkan oleh BNI Deposito.

KEUNTUNGAN:

* Tingkat suku bunga kompetitif.
* Dapat dijadikan sebagai jaminan kredit.
* Dijamin oleh Lembaga Penjamin Simpanan *)

KEMUDAHAN

* Tersedia dalam pilihan mata uang Rupiah atau asing (USD, JPY, GBP, SGD, HKD, EURO).
* Bunga dapat ditransfer ke rekening Tabungan, Giro atau menambah pokok simpanan.
* Pada saat jatuh tempo dapat diperpanjang secara otomatis (Automatic Roll Over/ARO) atau tidak otomatis (non ARO)
* Tersedia pilihan jangka waktu :1, 6, 12, 24, 36 bulan


PERSYARATAN

* Mengisi formulir aplikasi pembukaan rekening.
* Menunjukkan asli bukti identitas diri (KTP/SIM/Paspor) atau Badan Usaha/Hukum (bukti Legalitas) dan menyerahkan foto copy bukti identitas/legalitas dimaksud.
* Melakukan setoran untuk pembukaan rekening (ketentuan jumlah setoran dapat berubah sewaktu-waktu sesuai dengan perkembangan :


MATA UANG NOMINAL

IDR 8.000.000
USD 1,000
JPY 1.000.000
SGD 5.000
HKD 500.000
EURO 1,000


Untuk keterangan lebih lanjut, hubungi Cabang BNI terdekat atau layanan telepon 24 jam BNI Call di nomor (021) 5789 9999 dan 68888 melalui ponsel Anda.


*) sesuai ketentuan yang berlaku




 
BNI Giro

Dalam hubungan bisnis, waktu selalu menjadi hal yang sangat berharga. Setiap kesempatan harus direspon secara cepat agar keuntungan bisa diperoleh. Untuk itu kami menyediakan BNI Giro, sarana transaksi keuangan yang bisa diandalkan karena mempunyai banyak fasilitas dan keuntungan.

* Jasa giro menarik dihitung atas dasar saldo harian.
* Dapat dibuka atas nama perorangan maupun perusahaan.
* Dapat dibuka dalam mata uang rupiah maupun valas sesuai dengan kebutuhan bisnis.
* Dapat menentukan waktu pengiriman rekening koran (harian, mingguan, bulanan).
* Tersedia pilihan rekening gabungan atau joint account.

Kemudahan dan Keuntungan

* Penarikan dapat menggunakan Cek/BG, perintah pembayaran lainnya pemindahbukuan dan ATM (khusus giro perorangan IDR).
* Penyetoran tunai bank notes USD ke rekening giro valas USD hingga USD 50,000 per hari dalam denominasi USD 100 bebas biaya (1:1).
* Penyetoran dan penarikan dapat dilakukan secara tunai maupun non tunai, baik mata uang Rupiah, USD maupun mata uang lainnya.
* Bertransaksi secara on-line.
* Dukungan lebih dari 920 kantor Cabang on-line dan lebih dari 2.300 BNI ATM.
* Dilengkapi dengan Intercity Clearing, mempermudah Anda untuk bertransaksi bisnis antar wilayah.

Fasilitas

* Tersedia dalam beberapa pilihan mata uang : IDR, USD, SGD, EUR, HKD, GBP dan JPY.
* Fasilitas e-banking berupa BNI Card (kartu debit & ATM), BNI PhonePlus, BNI SMS Banking, BNI Mobile dan BNI Internet Banking memungkinkan Anda melakukan transaksi kapanpun dan dimanapun Anda berada (khusus giro perorangan IDR).

Persyaratan

* Mengisi formulir aplikasi dan dokumen lainnya.
* Tidak termasuk dalam Daftar Hitam Bank Indonesia.

Perorangan

* Melampirkan fotokopi identitas diri yang masih berlaku (KTP/SIM/Passport untuk WNI, Passport dan KIMS/KITAS untuk WNA), NPWP dan Surat Referensi.
* Melakukan Setoran Awal/Saldo Minimum :
o IDR Rp 500.000,- / USD 250 / SGD 1,500 / JPY 200,000 / GBP 2,500 / HKD 10,000 / EUR 500.
o Dikenakan biaya administrasi bulanan.

Perusahaan/Badan Usaha

* Melampirkan fotokopi identitas diri pejabat yang berwenang, NPWP, Akte Pendirian/Anggaran Dasar Perusahaan & perubahannya, SIUP, Surat Referensi.
* Melakukan Setoran Awal/Saldo Minimum :
o IDR Rp 1.000.000,- / USD 500 / SGD 2,500 / JPY 200,000 / GBP 2,500 / HKD 10,000 / EUR 1,000.
o Dikenakan biaya administrasi bulanan.
 
BNI Simponi

BNI SIMPONI (Simpanan Pensiun BNI)
Adalah layanan program pensiun yang diselenggarakan oleh Dana Pensiun Lembaga Keuangan BNI dan bisa diikuti oleh semua lapisan masyarakat apapun profesinya, baik sebagai pegawai negeri, karyawan BUMN / BUMD, perusahaan swasta ataupun Anda yang berprofesi sebagai notaris, akuntan, dolkter, pedagang konsultan, petani maupun mahasiswa dan sebagainya.

Cara Mudah Menjadi Peserta
Anda dapat menghubungi Kantor Cabang BNI terdekat dengan membawa fotocopy KTP serta membayae iuran minimal sebesar Rp.50.000,- Anda langsung menjadi peserta BNI Simponi.

Manfaat BNI SIMPONI

* Pensiun Normal
Manfaat Pensiun diberikan kepada peserta pada saat mencapai usia pensiun yang ditetapkan peserta pada awal masa kepesertaan.
* Pensiun Dipercepat
Manfaat Pensiun diberikan kepada peserta yang minimal berusia 10 (sepuluh) tahun sebelum usia pensiun normal dan berhenti dari kepesertaan.
* Pensiun Cacat
Manfaat Pensiun cacat dibayarkan kepada peserta yang mengalami cacat tetap dan tidak dapat melanjutkan iurannya.
* Pensiun Meninggal Dunia
Apabila peserta meninggal dunia sebelum Usia Pensiun Normal, manfaat Pensiun dibayarkan kepada janda/duda atau ahli waris peserta.

Keuntungan Bagi Peserta

* Dapat membayar iuran secara fleksibel, baik jumlah maupun frekuensinya.
* Iuran yang disetorkan berikut hasil pengembangannya mendapat fasilitas pajak ( pajak ditunda ) selama dalam masa kepesertaan.
* Dapat menentukan arahan investasi dananya, serta memperoleh return yang optimal
* Dengan penghasilan yang terbatas berpeluang memperoleh pembayaran Manfaat Pensiun secara berkala bulanan seumur hidup.
* Dana peserta akan dikembangkan dan hasil pengembangannya diperhitungkan secara harian.

Usia Pensiun
Usia pensiun normal yang ditawarkan BNI SIMPONI minimal 45 tahun.

Mudahnya Melakukan Setoran

* Setoran iuran pensiun dapat dilakukan secara tunai atau cash di seluruh Kantor Cabang BNI terdekat.
* Transfer dari Bank lain.
* Setoran iuran pensiun dapat juga dilakukan melalui fasilitas Auto Debet dari rekening tabungan atau giro di BNI.
* Setoran iuran dapat dilakukan melalui layanan fasilitas Phone Banking BNI.

Tanda Bukti Kepesertaan
Setiap peserta baik peserta mandiri / perorangan maupun peserta kelompok / kolektif setiap saat dapat mengetahui jumlah saldo dana peserta melalui Buku Tabungan BNI SIMPONI.

Computerize & Online
Seluruh aktivitas BNI Simponi dari pembukaan rekening, pembayaran iuran, penarikan dana dan informasi saldo dana sampai proses pensiun dapat dilakukan di semua Kantor Cabang BNI di seluruh Indonesia dengan fasilitas On Line System.

Mudahnya Memperoleh Manfaat Pensiun
Proses pencairan manfaat pensiun dapat dilakukan memalui seluruh Kantor Cabang BNI terdekat dengan menyampaikan :

* Buku BNI Simponi (Asli).
* Fotocopy KTP.
* Fotocopy Kartu Keluarga
* Mengisi Surat Kuasa Bermeterai


Total dana akhir peserta yang diterima akan dikenakan pajak sesuai dengan ketentuan yang berlaku

No comments:

Followers